Senin, 26 Mei 2014

KISI-KISI UKK/11/SGNP/14

Kisi-kisi soal UKK kelas XI-semesterGenap2014
1.Membaca teks:
   a. artikel untuk menentukan :
       1). kalimat topik paragraf 2). kalimat pengembang paragraf 3). kalimat pokok artikel
       4). isi pokok artikel  5). kalimat fakta paragraf/artikel  6). kalimat pendapat atau opini paragraf
       7). kalimat pertanyaan yang sesuai dengan isi paragraf/artikel 8). kalimat jawaban yang sesuai dengan
            isi paragraf/artikel 9). peribahasa/majas yang sesuai dengan isi paragraf/artikel dan atau kalimat
            pokok paragraf.
    b. Menentukan watak tokoh dalam : 1) drama 2) cerpen 3) penggalan roman/novel 4) hikayat
    c. Menentukan amanat yang ada dalam cerita drama,cerpen,novel dan hikayat
    d. Menyusun kalimat yang tepat dalam karangan ilmiah: 1) surat dinas  2) makalah  3) laporan

  2. Berbicara :
      a. Menentukan kalimat yang tepat dalam menyanggah, bertanya, mendukung, mendukung dukungan
         dalam diskusi
      b. Menentukan nilai-nilai yang terdapat dalam : 1) drama 2) cerpen 3) penggalan roman/novel 4) hikayat
          dan 5) biografi tokoh
3. Menulis :
     a. Menyusun ketepatan dalam menulis: 1) daftar pustaka 2) petikan 3) catatan kaki dan 4) undfuhan
     b. Menentukan bagian karya tulis biografi yang diutamakan; 1) keberhasilah tokoh 2) latar belakang
         kehidupan tokoh  3) unsur pokok keteladanan
     c. Melengkapi kalimat rumpang dengan kata-kata yang sesuai
     d. Melengkapi paragraf rumpang dengan kalimat penghubung yang tepat/sesuai

       CATATAN KHUSUS : Pengembangan kisi dapat dilihat pada ANALISIS SOAL UKK
                                              di posting berikutnya


Tidak ada komentar:

Posting Komentar